Bahan utama :
- 6 butir telur
- 180 gr tepung terigu
- 250 gr tape singkong, bersihkan seratnya
- 160 gr gula pasir
- 60 ml susu kental manis
- 1 sendok teh baking soda
- 1 sendok teh SP/TBM
Cara membuat bolu tape :
- Siapkan loyang terlebih dulu lalu semir dengan mentega lalu taburi dengan tepung hingga rata. Sisihkan.
- Ayak tepung terigu dan baking soda hingga halus lalu sisihkan.
- Cairkan margarin lalu sisihkan. Campurkan tape dengan susu kental manis, sisihkan.
- Kocok telur bersama dengan emulsifier lalu tambahkan dengan gula pasir lalu kocok hingga kaku.
- Tambahkan dengan tape lalu aduk dengan kecepatan rendah hingga rata.
- Tambahkan dengan margarin leleh lalu aduk perlahan hingga rata.
- Masukkan tepung terigu lalu aduk tanpa mixer perlahan.
- Masukkan dalam loyang lalu oven selama 45 menit hingga matang, angkat dan sajikan.
0 Response to "Resep Bolu Tape Istimewa"
Post a Comment