Bahan utama :
- 2 buah talas bogor, potong bentuk korek api
- 1/4 sendok teh kunyit, bubuk
- 1/2 sendok makan garam
- 3 siung bawang putih, haluskan
- 500 ml air
- 1/2 sendok teh air kapur sirih
Bahan bubuk cabai, aduk hingga rata :
- 1 sendok makan bawang putih bubuk
- 1 sendok teh cabai bubuk
- 1 sendok teh bubuk balado
Cara membuat keripik talas pedas :
- Talas yang telah di potong potong, rendam dengan air, air kapur sirih, garam, kunyit bubuk, dan bawang putih. Rendam selama 30 menit.
- Tiriskan lalu goreng talas hingga kering, angkat kemudian tiriskan.
- Selagi masih panas, campur talas dengan bubuk cabai lalu aduk hingga rata dan siap untuk di sajikan.
0 Response to "Resep Keripik Talas Pedas"
Post a Comment